Paket “Mount Batur Sunrise Trekking”
Gunung Batur merupakan gunung berapi yang masih aktif berlokasi di daerah Kintamani
dan berada pada ketinggian 717 m (5.633 kaki) di atas permukaan laut.
Bagi pendaki dengan fisik yang bagus, puncak Gunung Batur dapat ditempuh dalam waktu kurang lebih 2 jam. Wisatawan dapat menyaksikan pemandangan sunrise dan suasana pagi yang sangat menakjubkan.
Setelah tiba dari kegiatan mendaki, driver kami akan membawa anda untuk mengunjungi salah satu tempat agrowisata untuk melihat-lihat berbagai tanaman tropis dan proses pembuatan kopi Bali secara tradisional.
Itinerary Batur Sunrise Trekking
- 02.00 – 03.00 a.m. : Penjemputan di hotel, menuju Pura Jati (start point) – waktu penjemputan dapat berubah sesuai dengan lokasi hotel.
- 03.45 a.m. : Tiba di starting point, pengenalan dan safety procedure briefing.
- 04.00 a.m. : Perjalanan menuju puncak Gunung Batur dimulai.
- 04.20 a.m. : Perjalanan menuju Puncak.
- 06.15 a.m. : Tiba di Puncak dan menikmati sarapan (telur rebus)
- 07.00 a.m. : Perjalanan menuruni puncak.
- 09.00 a.m. : Tiba di Pura Jati/Finish Point.
- 09.30 a.m. : Mengunjungi salah satu tempat agrowisata.
- 12.00 p.m. : Tiba kembali di hotel
HARGA BATUR TREKKING
PAKET : 650.000/org
Paket Termasuk
- Return Hotel transfers.(transport PP )
- Pemandu Trekking.
- Entrance fee to Kintamani Area.
- Parking fee.
- Breakfast & drinking water.
- Flashlights.
Jangan lupa untuk membawa
-sepatu hiking/trekking, jacket, celana panjang, camera dan uang, sunscream, kacamata, topi.
INFORMASI DAN PEMESANAN
081338024287 / 082145918309
email info@baliwatersport.net
Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.
Wisata Naik ATV di Ubud Bali (Bali ATV Adventure )
Wisata Naik ATV di Bali – ATV Adventure di Ubud ATV Ubud Bali – Ayo coba petualangan naik ATV dan bermain ATVBali Adventure Trip menawarkan aktifitas Wisata Naik ATV di Ubud, Bali atau sering disebut ATV tour Atau Bali Quad Bike Tour. Ubud dikenal sebagai tempat yang menarik, pusat budaya dan tentunya menjanjikan alam yang... selengkapnya
Paket Tour Kombinasi Cycling + Rafting Ubud
Paket Tour kombinasi Bali Adventure (Cycling dan Rafting Ubud) Tour ini adalah kombinasi tour di Bali yaitu Village Cycling dan rafting di Sungai Ayung. Tour ini dimulai dengan program Cycling UBUD VILLAGE CYCLING Durasi : ± 2,5 jam. 07.30 : Jemput di hotel (untuk wilayah Kuta). 09.30 : Tiba di Lokasi St... selengkapnya
Paket Outing, Fun Games & Team Building di Bali
Paket Outing Bali, Outbound Untuk Acara Outing atau Gathering Kantor, paguyuban,arisan,kampus,dll kami kombinasi dengan wisata adventure di Bali atau wisata petualangan di Bali wisata adventure cycling, atv, skutis, rafting, tubing, paintball, atau watersport. Event organizer kami berpengalaman menangani Program Outbound, Outing, Gathering serta ... selengkapnya
PAKET TOUR BALI 1 HARI
PAKET TOUR BALI 1 HARI (ONE DAY TOUR / BALI FULL DAY TOUR) Paket tour 1 hari di bali (One day full day Tour ) yang kami tawarkan bersifat Privat tour/ tidak dicampur dengan peserta lain. Minimal 2 orang .Bagi anda yang tidak memiliki cukup waktu untuk berlibur, anda bisa memilih paket one day tour... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
Hotline
+6281338024287Whatsapp
+6281338024287Email
tiketkebali@gmail.com